HASIL CAPAIAN KOMPETENSI SISWA SMA PARIWISATA SARASWATI KLUNGKUNG TAHUN PELAJARAN 2016/2017

16. 12. 31
posted by: Super User
Dilihat: 2021

HASIL CAPAIAN KOMPETENSI SISWA SMA PARIWISATA SARASWATI KLUNGKUNG TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Pengertian hasil belajar yang dikemukakan oleh Sudjana (1992: 34) bahwa hasil belajar

adalah kemampuan yang dimiliki oleh siswa setelah menerima pengalaman belajar. Dalam dunia pendidikan, keberhasilan siswa dapat diukur dari nilai yang diperoleh selama satu semester yang tertuang dalam nilai raport.

 

Sabtu, 10 Desember 2016 merupakan moment yang menegangkan bagi para siswa SMA Pariwisata Saraswati Klungkung untuk mengetahui Hasil Capaian Kompetensi selama 6 bulan. Ribuan siswa memadati Aula Kerthi Widya Mandala SMA Pariwisata Saraswati Klungkung menunggu dengan sabar pengumuman kejuaraan.  Kejuaraan dibagi menjadi juara dikelas, juara tiap jurusan, dan juara yang paling bergengsi dan di tunggu – tunggu adalah juara umum tingkat kelas.

 

Berikut ini adalah siswa yang memperoleh juara kelas, kelas X MIPA1; siswa atas nama Kadek Ririn Sinthya Dewi dengan rata – rata nilai 155.82 memperoleh juara 1, Ida Ayu Putu Apriliani menempati juara 2 dengan rata – rata nilai 153.68, dan Cecilia Angelica sebagai juara 3, dengan rata – rata nilai 153.57. Juara kelas X MIPA2; Ni Luh Ana Suryantini dengan rata – rata nilai 154.66 memperoleh juara 1, Sang Ayu Made Meitayani menempati juara 2 dengan rata – rata nilai 153.73, dan Ni Putu Noviyani sebagai juara 3, dengan rata – rata nilai 153.60. Juara kelas X MIPA 3; Ni Wayan Putriani dengan rata – rata nilai 152.85 memperoleh juara 1, Ni Kadek Trisnawati menempati juara 2 dengan rata – rata nilai 152.33, dan Ni Kadek Putri Ananda Dewi sebagai juara 3, dengan rata – rata nilai 151.80.

Untuk Kelas X IPS1; Ni Luh Septi Ariani dengan rata – rata nilai 152.41 sebagai juara 1, Ni Wayan Sriutami memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 151.94, dan Ni Komang Ani dengan rata – rata nilai 151.80 menempati juara 3. Untuk Kelas IPS2; I Kadek Obi Saputra dengan rata – rata nilai 151.12 sebagai juara 1, I Kadek Juniantara memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 149.85, dan I Komang Widana dengan rata – rata nilai 149.60 menempati juara 3. Untuk Kelas IPS3; I kadek Wino Janata dengan rata – rata nilai 152.88 sebagai juara 1, Ni Ketut Trisna Damayanti memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 151.18, dan Ni Komang Ayu Widiyasih dengan rata – rata nilai 151.12 menempati juara 3.

Untuk Kelas X IPB1; Sang Putu Ekatana Maha Dibya dengan rata – rata nilai 154.43 sebagai juara 1, Ayu Made Mahadewi Gari Putri memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 154.05, dan Ni Putu Linda Febrianti dengan rata – rata nilai 153.57 menempati juara 3. Kelas X IPB2; Ni Luh Setiani dengan rata – rata nilai 154.34 sebagai juara 1, Putu Nanik Rahayuningsih memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 152.65, dan Putu Indah Juliawati dengan rata – rata nilai 152.44 menempati juara 3. Untuk Kelas IPB 3; Ni Kadek Ayu Wulandari dengan rata – rata nilai 153.37 sebagai juara 1, Ni Wayan Sri Widayani memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 153.15, dan Ni Nyoman Putri Asriani dengan rata – rata nilai 152.47 menempati juara 3.

Kelas XI MIPA 1, Ni Kadek Rahayuni Dewi Andriani dengan rata – rata nilai 164.70 sebagai juara 1, Ni Putu Pebiyanti memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 164.43, dan Ni Luh Putu Putri Yuwandaswari dengan rata – rata nilai 164.21 menempati juara 3. Kelas MIPA2; Ni Kadek Sarastini dengan rata – rata nilai 165.12 sebagai juara 1, Ni Luh Trisna Antari memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 164.66, dan Ni Wayan Eniasih dengan rata – rata nilai 164.35 menempati juara 3. Untuk Kelas MIPA 3; Ni Komang Ayu Sri Widiani dengan rata – rata nilai 165.58 sebagai juara 1, Ni Made Marna Dwi Santini memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 165.04, dan I Dewa Ayu Ari Wulan Dewi dengan rata – rata nilai 163.60 menempati juara 3.

Untuk Kelas XI IPS1; Ni Putu Ulan Desri Pratiwi dengan rata – rata nilai 162.03 sebagai juara 1, Ni Nyoman Sri Astiti memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 161.92, dan I Putu Martana dengan rata – rata nilai 161.29 menempati juara 3. Untuk Kelas IPS2; Luh ayu Widiasih dengan rata – rata nilai 161.25 sebagai juara 1, Ni Putu Meliawati memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 160.78, dan I Kadek Dodi Saputra dengan rata – rata nilai 160.68 menempati juara 3. Untuk Kelas IPS3; Ni Wayan Rina Septianingsih dengan rata – rata nilai 161.91 sebagai juara 1, Ni Komang Sukanti memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 161.50, dan Ni Nyoman Yusniari dengan rata – rata nilai 160.54 menempati juara 3.

Untuk Kelas XI IPB1; I Made Joni Mahendra dengan rata – rata nilai 166.30 sebagai juara 1, Ni Made Widiantini memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 163.46, dan Ni Rika Damayanti dengan rata – rata nilai 163.03 menempati juara 3. Kelas IPB2; Ni Kadek Bella Anjani dengan rata – rata nilai 163.73 sebagai juara 1, Putu Wiwik Anggariani memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 163.21, dan Ni Luh Dian Tiwi dengan rata – rata nilai 163.03 menempati juara 3. Untuk Kelas IPB 3; Ni Made Pebrianti dengan rata – rata nilai 161.30 sebagai juara 1, Dewa Ayu Desi Sariratih memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 160.66, dan I Kadek Merta Ariasta dengan rata – rata nilai 160.52 menempati juara 3.

Juara kelas XII IPA 1 I Gusti Ayu Rena Suryani dengan jumlah pengetahuan 1042 dan rata – rata pengetauan 87.63 sebagai juara 1, I Kadek Suteja memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1399 dan rata – rata pengetahuan 87.44, dan Luh De Sri Septiana dengan jumlah pengetahuan 1364 dan rata – rata pengetahuan 85.25, menempati juara 3. Kelas IPA2; Ni Komang Ayu Rismayanti dengan jumlah pengetahuan 1378 dan rata – rata pengetauan 86.13 sebagai juara 1, Ni Komang Ayu Kristiani memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1369 dan rata – rata pengetahuan 85.56, dan Ni Kadek Yanti dengan jumlah pengetahuan 1349 dan rata – rata pengetahuan 84.31, menempati juara 3. Juara kelas XII IPA 3 Ni Putu Sri Suprapti Ningsih dengan jumlah pengetahuan 1386 dan rata – rata pengetauan 86.63 sebagai juara 1, Ni Putu Natalia Sari memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1369 dan rata – rata pengetahuan 85.56, dan Ni Wayan Juni Arini dengan jumlah pengetahuan 1367 dan rata – rata pengetahuan 85.44, menempati juara 3.

Kelas XII IPS1; Ni Ketut Septiani dengan jumlah pengetahuan 1329 dan rata – rata pengetauan 8306 sebagai juara 1, I Kadek Dedy Kusuma Dana memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1324 dan rata – rata pengetahuan 82.75, dan Ni Ketut Ayu Lasmini dengan jumlah pengetahuan 1317 dan rata – rata pengetahuan 82.31, menempati juara 3. Kelas IPS2; Ni Luh Putu Setianingsih dengan jumlah pengetahuan 1336 dan rata – rata pengetauan 83.50 sebagai juara 1, Ni Putu Linda Setiani memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1325 dan rata – rata pengetahuan 82.81, dan I Wayan Rico Bagus Setiawan dengan jumlah pengetahuan 1323 dan rata – rata pengetahuan 82.69, menempati juara 3.

Juara kelas XII IPB 1 Ni Kadek Ayu Kartika Sari dengan jumlah pengetahuan 1122 dan rata – rata pengetauan 86.31 sebagai juara 1, Ni Kadek Ayu Darmayani  memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1101 dan rata – rata pengetahuan 84.69, dan Ni Kadek Dwi Wahyuni dengan jumlah pengetahuan 1097 dan rata – rata pengetahuan 84.38, menempati juara 3. Kelas IPB 2; I Putu Soni Aprilla dengan jumlah pengetahuan 1100 dan rata – rata pengetauan 84.62 sebagai juara 1, Ni luh Lindasari memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1097 dan rata – rata pengetahuan 84.38, dan Ni Luh Putu Widiantari Dewi dengan jumlah pengetahuan 1096 dan rata – rata pengetahuan 84.31, menempati juara 3. Juara kelas IPB 3 I Putu Agus Hendrawan dengan jumlah pengetahuan 1107 dan rata – rata pengetauan 85.15 sebagai juara 1, I Kadek Suarjana memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1103 dan rata – rata pengetahuan 84.85, dan Ni Putu Eka Noviliani dengan jumlah pengetahuan 1097 dan rata – rata pengetahuan 84.38, menempati juara 3. Para siswa yang berhasil mendapatkan prestasi sebagai juara kelas diberikan penghargaan berupa alat tulis dan piagam.

Selain juara kelas, juara masing – masing peminatan dan jurusan juga diberikan penghargaan berupa alat tulis dan piagam. Berikut ini adalah para siswa yang mendapatkan juara per peminatan. Untuk peminatan MIPA, Kadek Ririn Sinthya Dewi (X MIPA1) dengan rata – rata nilai 155.82 memperoleh juara 1,  Ni Luh Ana Suryantini (X MIPA2) dengan rata – rata nilai 154.66 sebagai juara 2, dan Sang Ayu Made Meitayani (X MIPA 2) menempati juara 3.  Pada peminatan IPS, kadek Wino Janata dengan rata – rata nilai 152.88 sebagai juara 1 (X IPS 3),  Ni Luh Septi Ariani (X IPS 1) dengan rata – rata nilai 152.41 sebagai juara 2, dan Ni Wayan Sriutami (X IPS 1) memperoleh juara 3 dengan rata – rata nilai 151.94. Pada peminatan IPB, Sang Putu Ekatana Maha Dibya (X IPB 1) dengan rata – rata nilai 154.43 sebagai juara 1, Ni Luh Setiani (X IPB 2) dengan rata – rata nilai 154.34 sebagai juara 2, dan Ayu Made Mahadewi Gari Putri (X IPB 1) memperoleh juara 3 dengan rata – rata nilai 154.05

Juara masing – masing peminatan kelas XI MIPA, Ni Komang Ayu Sri Widiani (XI MIPA 3) dengan rata – rata nilai 165.58 sebagai juara 1, Ni Kadek Sarastini (XI MIPA 2) dengan rata – rata nilai 165.12 sebagai juara 2, dan Ni Made Marna Dwi Santini (XI MIPA 3) memperoleh juara 3 dengan rata – rata nilai 165.04. Peminatan IPS, Ni Putu Ulan Desri Pratiwi (XI IPS 1) dengan rata – rata nilai 162.03 sebagai juara 1, Ni Nyoman Sri Astiti (XI IPS 1) memperoleh juara 2 dengan rata – rata nilai 161.92, dan Ni Wayan Rina Septianingsih (XI IPS 3) dengan rata – rata nilai 161.91 sebagai juara 3. Peminatan IPB, I Made Joni Mahendra (XI IPB 1) dengan rata – rata nilai 166.30 sebagai juara 1, Ni Kadek Bella Anjani (XI IPB 2)  dengan rata – rata nilai 163.73 sebagai juara 2, dan Ni Made Widiantini (XI IPB 1)  memperoleh juara 3 dengan rata – rata nilai 163.46.

Juara jurusan kelas XII, I Gusti Ayu Rena Suryani (XII IPA 1) dengan jumlah pengetahuan 1042 dan rata – rata pengetauan 87.63 sebagai juara 1, I Kadek Suteja (XII IPA 1) memperoleh juara 2 dengan jumlah pengetahuan 1399 dan rata – rata pengetahuan 87.44, dan Ni Putu Sri Suprapti Ningsih (XII IPA 3) dengan jumlah pengetahuan 1386 dan rata – rata pengetauan 86.63 sebagai juara 3. Kelas IPS, Luh Putu Setianingsih (XII IPS 2) dengan jumlah pengetahuan 1336 dan rata – rata pengetauan 83.50 sebagai juara 1, Ni Ketut Septiani (XII IPS 1) dengan jumlah pengetahuan 1329 dan rata – rata pengetauan 8306 sebagai juara 2, dan Ni Putu Linda Setiani (XII IPS 1)  memperoleh juara 3 dengan jumlah pengetahuan 1325 dan rata – rata pengetahuan 82.81. Kelas IPB, 1 Ni Kadek Ayu Kartika Sari (XII IPB 1)  dengan jumlah pengetahuan 1122 dan rata – rata pengetauan 86.31 sebagai juara 1, 3 I Putu Agus Hendrawan (XII IPB 3) dengan jumlah pengetahuan 1107 dan rata – rata pengetauan 85.15 sebagai juara 2, I Kadek Suarjana (XII IPB 3)  memperoleh juara 3 dengan jumlah pengetahuan 1103 dan rata – rata pengetahuan 84.85.

Sedangkan juara umum tingkat kelas diberikan penghargaan berupa alat tulis, piagam, dan bebas uang komite. Juara 1 umum kelas X diraih oleh siswa atas nama Kadek Ririn Sinthya Dewi kelas X MIPA1 dengan total nilai 155,82, Juara 2 umum diraih oleh siswa atas nama Ni Luh Ana Suryantini kelas X MIPA2 dengan total nilai 154,66, kelas XI diraih oleh siswa atas nama I Made Joni Mahendra kelas XI IPB1 dengan total nilai 166,30, sedangkan kelas XII diraih oleh siswa atas nama I GustiAyu Rena Suryani kelas XII IPA1 dengan total nilai 1402,bebas uang komite selama tiga bulan.

Juara 2 umum diraih oleh siswa atas nama Ni Luh Ana Suryantini kelas X MIPA2 dengan total nilai 154,66, kelas XI diraih oleh siswa atas nama Ni KomangAyu Sri Widiani kelas XI MIPA 3 dengan total nilai 165,58,dan kelas XII diraih oleh siswa atas nama I Kadek Suteja kelas XII IPA1dengan total nilai 1399, bebas biaya komite selama dua bulan.

Juara 3 umum diraih oleh siswa kelas X atas nama Sang Putu Ekatana Maha Dibya kelas X IPB 1dengan total nilai 154,43,kelas XI diraih oleh siswa atas nama Ni Kadek Sarastini XI MIPA 2 dengan total nilai 165,12,sedangkan kelas XII  diraih oleh siswa atas nama Ni Putu Sri Suprapti Ningsih kelas XII IPA3 dengan total nilai 1386, bebas biaya komite selama tiga bulan.

Tidak hanya yang mendapat juara umum saja yang mendapat penghargaan, SMA Pariwisata Saraswati Klungkung juga memberikan penghargaan berupa buku tulis bagi siswa  yang paling rajin berkunjung keperpustakaan untuk membaca.

Kepala SMA Pariwisata Saraswati Klungkung memberikan apresiasi terhadap siswa yang berhasil meraih juara di akhir semester satu, baik juara di kelas, juara tiap jurusan, maupun juara umum tingkat kelas. Selain memberikan apresiasi, Beliau juga memberikan motivasi kepada siswa yang belum berhasil memperoleh juara “Walaupun belum unggul dalam bidang akademik, kalian bisa menunjukkan prestasi dalam bidang non – akademik, salah satu kunci kesuksesan dalam meraih keberhasilan adalah dengan disiplin”, ucap Kepala SMA Pariwisata Saraswati Klungkung.

 

Powered by Bali Online